Kita telah membahas tentang dua metode desalinasi yaitu Distilasi dan Reverse Osmosis (RO) di artikel sebelumnya. Nah kali ini kita akan membahas metode desalinasi ketiga yaitu Ion Exchange Demineralization atau lebih singkat disebut Demin Plant. Apa itu Demin Plant? Seperti kita ketahui TDS adalah jumlah kandungan garam terlarut di dalam air. Garam-garam terlarut tersebut melepaskanContinue reading “Demin Plant”
Category Archives: Articles
Reverse Osmosis (RO)
As we discussed in the previous article, groundwater and surface water contain two kinds of solids: TSS generally floats in water because they are negatively charged and repel each other, making it difficult to combine and deposit. Therefore, to reduce the TSS content in general, a filtering step is carried out in the form ofContinue reading “Reverse Osmosis (RO)”
Reverse Osmosis (RO)
Seperti pernah kita bahas di artikel sebelumnya, air tanah dan air permukaan mengandung dua macam padatan: TSS umumnya melayang di dalam air karena bermuatan negatif dan saling tolak satu sama lain, sehingga sulit untuk disatukan dan diendapkan. Oleh karena itu untuk menurunkan kandungan TSS secara umum dilakukan tahap penyaringan berupa koagulasi – flokulasi – sedimentasiContinue reading “Reverse Osmosis (RO)”
Media Filtration : Sand Filter, Carbon Filter and Iron Filter
The process of reducing the content of Total Suspended Solids (TSS) in water by coagulation-flocculation-sedimentation is often not sufficient. Especially if the desired outlet TSS content is less than 10 mg/l, while there are still TSS particles that are not deposited in the clarifier so that the TSS is still high. Then further treatment isContinue reading “Media Filtration : Sand Filter, Carbon Filter and Iron Filter”
Media Filtrasi : Sand Filter, Carbon Filter dan Iron Filter
Proses menurunkan kandungan Total Suspended Solids (TSS) dalam air dengan koagulasi-flokulasi-sedimentasi seringkali tidak cukup. Terutama apabila kandungan TSS outlet yang diinginkan kurang dari 10 mg/l, sementara masih ada partikel TSS yang tidak terendapkan di clarifier sehingga TSS masih tinggi. Maka diperlukan treatment lanjutan yaitu Filtrasi. Filtrasi ada 2 macam, yaitu media filter yang menggunakan mediaContinue reading “Media Filtrasi : Sand Filter, Carbon Filter dan Iron Filter”
Coagulation, Flocculation and Clarifier
Groundwater and surface water contain two kinds of solids: Suspended solids or Total Suspended Solids (TSS), particle size 0.01 – 10 microns Total Dissolved Solids (TDS), particle size < 0.01 micron. TSS generally floats in water because they are negatively charged and repel each other, making it difficult to combine and settle. Therefore, to reduceContinue reading “Coagulation, Flocculation and Clarifier”
Koagulasi, Flokulasi dan Clarifier
Air tanah dan air permukaan mengandung dua macam padatan: Padatan tersuspensi atau Total Suspended Solids (TSS), ukuran partikel 0.01 -10 mikron Padatan terlarut atau Total Dissolved Solids (TDS), ukuran partikel<0.01 mikron. TSS umumnya melayang di dalam air karena bermuatan negatif dan saling tolak satu sama lain, sehingga sulit untuk disatukan dan diendapkan. Oleh karena ituContinue reading “Koagulasi, Flokulasi dan Clarifier”
Water Treatment Plant (WTP)
Pengertian Air adalah kebutuhan utama manusia baik untuk diminum, memasak, mencuci, mengairi sawah, bahan baku industri, dll. Namun sayangnya sumber air terbatas dan tidak semua sumber air bisa langsung digunakan untuk kebutuhan manusia. Contohnya air permukaan (sungai dan danau) secara umum memerlukan proses penyaringan dan injeksi bahan kimia terlebih dahulu untuk menghilangkan kotoran dan membunuhContinue reading “Water Treatment Plant (WTP)”